Tuesday, July 26, 2011

5 Manusia Aneh Di Dunia


Wow gambar dibawah ini akan menunjukkan manusia aneh, mereka terlahir dan hidup kurang beruntung seperti pada manusia umumnya. Orang ini sudah ada yang sejak lahir hidup dalam keadaan aneh, dan ada juga yang karena penyakit seperti tumor dsb. Semua gambar dikumpulkan dari berbagai sumber.

Gue menkhsuskan mengambir manusia yang hidup di benua asia aja. Soalnya yang dunia belum dapat. Berikut gambar mereka,

1. Manusia Gajah dari Cina


umor seberat 15 kg telah menarik kulit wajahnya sehingga berbentuk aneh dan Tiba2 foto dari Huang Chuncais mengejutkan dunia. Namun karena gambar aneh tersebutlah akhirnya dia mendapat operasi tanpa biaya.

2. The Human Octopus dari India


Laksmi Tatm dilahirkan dengan 4 kaki dan 4 lengan. Tapi 2 tahun kemudian dokter mengoperasi dan dia kembali tampak normal. Padahal mungkin dia bisa dipuja, walau tampak aneh masyarakat india percaya dia adalah manusia penjelmaan Dewi Laksmi, yakni dewi berkaki delapan yang menajdi salah satu yang dipuja dalam agama Hindu.

3. The Tree Man dari Indonesia

undefined
Ini dia yang sempat menjadi berita heboh di indonesia, ketika bintang melihat gambar dari orang ini benar-benar tidak percaya Dede menderita karena kombinasi Human Papilloma Virus (HPV) dan kekacauan genetik. Bahkan gara2 penyakit aneh ini Akibatnya ia mendapat cemooh dari banyak orang, bahkan sampai kehilangan pekerjaan karenannya.

4. The Conehead dari Vietnam


Anak ini seperti memiliki gambar dari wajah alien, Namun Kebanyakan orang percaya bahwa Nguyen mungkin adalah salah satu korban defoliant Jingga Agen, yang dipakai oleh angkatan perang Amerika selama perang Vietnam.

5. The Stunted Fingers dari Vietnam


Satu lagi korban dari Jingga Agen. Seperti pada gambar Le Thi Hoa dilahirkan dengan jari terhambat, Namun itu tidak menghentikannyadari tulisan dengan ‘excellent keahlian menulis indah. Baik Le maupun Nguyen adalah dua dari ratusan ribu manusia korban yang harus mengalami efek Jingga Agen

Walau tampak aneh, mereka mampu bertahan! kita harus mengapresiasi gambar dari manusia diatas. belum tentu kita juga bisa dan kita juga harus bersyukur dengan keadaan normal yang kita peroleh.

0 comments:

Post a Comment

Followers

 
http://blog---food.blogspot.com